Senin 19 Agustus 2024, bertempat di ruang sidang utama Pengadilan Tinggi Yogyakarta dilaksanakan ramah tamah sekaligus penyerahan hadiah Lomba HUT RI dan HUT Mahkamah Agung RI ke 79. Acara ini dilaksanakan sebagai rangkaian peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia.
Kegiatan dilangsungkan setelah melaksanaan seremonial Peluncuran 5 Aplikasi baru pada Mahkamah Agung secara daring. Adapun 5 aplikasi baru tersebut adalah :
- Aplikasi SIAP MA Terintegrasi.
- Aplikasi ini terhubung dengan SIPP di pengadilan tingkat pertama dan dilengkapi fitur Smart Majelis berbasis kecerdasan buatan. Fitur ini dirancang untuk menghindari konflik kepentingan, terutama dalam proses penunjukan dan distribusi perkara di Mahkamah Agung.
- Aplikasi e-Court untuk Kasasi dan Peninjauan Kembali.
- Aplikasi ini memungkinkan proses administrasi dan persidangan untuk perkara kasasi dan peninjauan kembali di Mahkamah Agung dilakukan secara elektronik. Sejak 1 Mei 2024, seluruh upaya hukum kasasi dan peninjauan kembali sudah menggunakan e-Court, mendukung digitalisasi di semua tingkatan pemeriksaan.
- Aplikasi Deteksi Dini (Early Detection).
- Aplikasi ini mampu mendeteksi perkara yang memiliki kemiripan dan keterkaitan satu sama lain dengan memanfaatkan interkoneksi database perkara di seluruh pengadilan di Indonesia, didukung oleh Sistem Algoritma Robotik. Aplikasi ini membantu mencegah disparitas dalam penjatuhan putusan.
- Aplikasi JDIH Versi Mobile.
- Aplikasi ini merupakan pengembangan dari sistem Jaringan dan Dokumentasi Informasi Hukum (JDIH) Mahkamah Agung yang kini dapat diakses melalui Playstore dan AppStore. Aplikasi ini memudahkan akses masyarakat terhadap dokumen hukum yang diterbitkan oleh Mahkamah Agung, termasuk peraturan perundang-undangan, monografi hukum, artikel hukum, putusan/yurisprudensi, dan dokumen langka.
- Aplikasi JDIH Versi Mobile.
- Aplikasi ini merupakan pengembangan dari sistem Jaringan dan Dokumentasi Hukum (JDIH) Mahkamah Agung yang kini dapat diakses melalui Playstore dan AppStore. Aplikasi ini memudahkan akses masyarakat terhadap dokumen hukum yang diterbitkan oleh Mahkamah Agung, termasuk peraturan perundang-undangan, monografi hukum, artikel hukum, putusan/yurisprudensi, dan dokumen langka.

















Indeks Berita Mahkamah Agung Republik Indonesia
Ketua Ma: Tidak Ada Iba Bagi Aparatur Peradilan Yang Melakukan Pelayanan Transaksional
Melepas Kpt Padang, Kma: Inregritas Sebagai Garansi Bagi Tumbuhnya Tingkat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Lembaga
Ketua Hakim Indonesia Ajak Para Hakim Tingkatkan Rasa Malu
Ketua Ma Minta Hakim Indonesia Hindari Dan Jauhi Pelayanan Yang Bersifat Traksaksional
Syukuri Usia Ke-72, Ikahi Laksanakan Ziarah Dan Tabur Bunga Di Tmp Kalibata
Indeks Pengumuman Badan Peradilan Umum
Dirjen Badilummeninjau Pelayanan Dan Melakukan Pembinaan Di Pengadilan Negeri Pariaman
Dirjen Badilum Hadiri Pembinaan Ketua Mahkamah Agung Ri Di Pn Padang
Ketua Mahkamah Agung Ri Kembali Ingatkan Pentingnya Integritas Dalam Wisuda Purnabakti Ketua Pengadilan Tinggi Padang, H. Ade Komarudin, S.h., M.hum.
Pengiriman Petikan Dan Salinan Keputusan Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia Tentang Promosi Dan Mutasi Hakim Pengadilan Tinggi Dan Ketua, Wakil Ketua Serta Hakim Pengadilan Negeri Di Lingkungan Peradilan Umum
Pengiriman Surat Keputusan Penyesuaian Tunjangan Jabatan Panitera Muda, Panitera Pengganti, Jurusita Dan Jurusita Pengganti Pengadilan Negeri
Indeks Informasi Badan Peradilan Umum
- tidak dapat menampilkan berita ...